Bidang Ilmu : Ekonomi Syariah

Penulis : Amri Amir

Abstrak :

Buku ini Membahas Tentang Sistem Ekonomi Islam, Sejarah Ekonomi Islam, Landasan dan Nilai Dasar Ekonomi Islam, Definisi, Filosofi dan Prinsip Ekonomi Islam, Motif, Tujuan dan Masalah Dasar Ekonomi Islam, teori Permintaan Islam, Penawaran/Produksi Islam, Teori Pasar Islam, Teori Konsumsi Islam, Teori Investasi Islam, Penerimaan dan Pengeluaran Negara, Uang dalam Ekonomi Islam, Sistem Keuangan Islam, Riba (Bunga) Dalam Ekonomi Islam, Bank Islam, Lembaga Keuangan Islam Non Bank, Inflasi dalam Ekonomi Islam, Tenaga Kerja dan Upah.