Bidang Ilmu : Pariwisata

Abstrak :

Buku ini Membahas Tentang Sejarah Munculnya Pariwisata, Pariwisata dan Wisatawan, Motivasi Wisatawan, Kepuasan dan Loyalitas Wisatawan, Dokumen Perjalanan, Daerah Tujuan Wisata, Industri Pariwisata, Dampak Pengembangan Pariwisata, Organisasi-Organisasi Kepariwisataan, Prospek Pariwisata Kedepan.