Bidang Ilmu : Kebidanan

Abstrak :

Buku Ini Menjelaskan Tentang Konsep Dasar Asuhan Kebidanan Pada Ibu Dalam Masa Persalinan, Faktor Yang Mempengaruhi Persalinan, Kebutuhan Dasar Selama Persalinan dan Perubahan Fisik dan Psikologi Skala I, Manajemen Kala I, Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II, Melakukan Amniotomi, Episiotomi dan Deteksi Dini Pada Kala II, Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala II dan Deteksi Dini Pada Kala III, Memberikan Asuhan Pada Ibu Bersalin Kala IV dan Bayi Baru Lahir, Pendokumentasian Hasil Asuhan.